13 Nama Makanan Indonesia Berbau ‘Porno’, Mulai dari Memek hingga Kontol Sapi

- Admin

Minggu, 6 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kue kontol kecepit atau tolpit. Foto: Instagram @asterasa

Kue kontol kecepit atau tolpit. Foto: Instagram @asterasa

INIKEPRI.COM – Indonesia dikenal memiliki beraneka ragam makanan khas. Uniknya, banyak yang mempunyai nama yang vulgar dan berbau porno serta membuat geleng-geleng kepala.

Ada 13 nama makanan khas Indonesia yang terlalu vulgar dan bikin tepok jidak.

  1. Kue Tete
BACA JUGA:  Cuma Modal Handphone! Begini Cara Cek BLT Kesra 2025 Senilai Rp900 Ribu

Kuliner asli Betawi berwarna hijau ini memiliki aroma pandan yang khas. Teksturnya garing di bagian pinggir, dan tengahnya lembut. Bentuknya yang menyerupai payudara membuat makanan ini dinamakan kue tete.

  1. Kontol Sapi
BACA JUGA:  Kemenkes: Rokok Elektronik Ancaman Bagi Generasi Muda

Kontol sapi mirip dengan gembong. Makanan ini terbuat dari tepung ketan, dan dibalut gula merah pada bagian luarnya.

  1. Es Dawet Jembut Kecabut

Es dawet jembut kecabut ini berasal dari Purwokerto. Rasanya yang manis serta dingin sangat nikmat disantap pada siang hari. Lokasinya berada di sebelah timur Jembatan Butuh, Kecamatan Butuh, membuat es dawet ini dinamakan es dawet jembut kecabut.

Berita Terkait

KABAR DUKA: Pacar Reza Arap, Lula Lahfah Meninggal Dunia
Tak Sekadar Bau Menyengat, Ini Manfaat Jengkol bagi Kesehatan Pria
Bocoran Spesifikasi iPhone Fold dan iPhone 18 Pro Series Mulai Terungkap
Perut Tiba-Tiba Buncit? Bisa Jadi Ini Biang Keladinya
Jangan Remehkan Sinar Matahari Pagi, Ini Manfaatnya bagi Tubuh
Ingin Bakar Lemak? Jalan Kaki Ternyata Bisa Lebih Unggul dari Lari
Viral di Media Sosial, Ini Filosofi di Balik Kutukan Platypus
Apple Siapkan Peningkatan Kamera dan Baterai untuk iPhone Air 2

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:01 WIB

KABAR DUKA: Pacar Reza Arap, Lula Lahfah Meninggal Dunia

Rabu, 21 Januari 2026 - 08:54 WIB

Tak Sekadar Bau Menyengat, Ini Manfaat Jengkol bagi Kesehatan Pria

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:22 WIB

Bocoran Spesifikasi iPhone Fold dan iPhone 18 Pro Series Mulai Terungkap

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:20 WIB

Perut Tiba-Tiba Buncit? Bisa Jadi Ini Biang Keladinya

Senin, 19 Januari 2026 - 08:05 WIB

Jangan Remehkan Sinar Matahari Pagi, Ini Manfaatnya bagi Tubuh

Berita Terbaru

Batam

RSBP Batam Pelajari Pengelolaan Layanan Hiperbarik

Sabtu, 24 Jan 2026 - 18:23 WIB