Ketiak Masih Bau Padahal Sudah Mandi? Ini Penyebabnya

- Admin

Senin, 22 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi. Foto: midlandsderm.com

Ilustrasi. Foto: midlandsderm.com

  1. Ada banyak bakteri yang sangat bau

Mandi seharusnya menghilangkan bau ketiak, tetapi, jika itu tak terjadi maka seseorang mungkin berurusan dengan bakteri yang membandel.

Semua orang memiliki campuran bakteri baik dan jahat yang hidup di permukaan kulit, termasuk ketiak. Biasanya bakteri itu dalam keadaan seimbang.

Baca Juga :  Waspadai! Orang Obesitas Lebih Mudah Terinfeksi Covid-19

BACA JUGA :

Lima Manfaat Jengkol Bagi Kesehatan

Namun, terkadang keseimbangan bakteri bisa terganggu dan menyebabkan pertumbuhan berlebih bakteri jahat tertentu. Kondisi itu bisa membuat bau badan seseorang lebih buruk atau lebih intens.

  1. Makanan
Baca Juga :  Penularan Virus COVID-19 Varian JN.1 Ditemukan di Jakarta dan Batam

Makanan tertentu bisa menimbulkan bau badan yang tidak sedap. Menurut Cleveland Clinic, penyebab paling umum antara lain bawang putih, daging merah, rempah-rempah seperti jintan, makanan pedas, kafein dan minuman berkafein.

Baca Juga :  Vaksin Tidak Bisa Hentikan Penyebaran Virus Covid-19

BACA JUGA :

Mau Tes GeNose? Ingat Jangan Makan Jengkol, Petai, dan Bawang Putih!

Berita Terkait

Masyarakat Bisa Nikmati Pemeriksaan Kesehatan Gratis tanpa Harus Jadi Peserta BPJS
Daftar Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Masyarakat Diimbau Unduh dan Buat Akun SSM
Kemenkes Akselerasi Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Pemeriksaan Kesehatan Gratis Segera Diluncurkan, Ayo Unduh Aplikasi SATUSEHAT Mobile
Kemenkes RI Tingkatkan Kesiapsiagaan Hadapi Flu Burung
Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Menkes: Mirip Flu Biasa, Jangan Panik
Pemerintah Perkuat Koordinasi Nasional Tangani Wabah ASF
Kepala Bapanas Tegaskan Pentingnya Makanan Bergizi Diberikan Sejak Dini
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 24 Januari 2025 - 08:21 WIB

Masyarakat Bisa Nikmati Pemeriksaan Kesehatan Gratis tanpa Harus Jadi Peserta BPJS

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:12 WIB

Daftar Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Masyarakat Diimbau Unduh dan Buat Akun SSM

Minggu, 19 Januari 2025 - 09:51 WIB

Kemenkes Akselerasi Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Sabtu, 11 Januari 2025 - 08:15 WIB

Pemeriksaan Kesehatan Gratis Segera Diluncurkan, Ayo Unduh Aplikasi SATUSEHAT Mobile

Kamis, 9 Januari 2025 - 06:35 WIB

Kemenkes RI Tingkatkan Kesiapsiagaan Hadapi Flu Burung

Berita Terbaru