Amsakar Terkesan Kekompakan Antar Kelompok Masyarakat Batam

- Admin

Jumat, 14 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Wali Kota Batam Amsakar Achmad menghadiri pembagian sembako yang digelar Vihara Samudra Mentarau kepada masyarakat di Bulan Ramadan, Kamis (13/4/2023) siang. Foto: MC Batam

Wakil Wali Kota Batam Amsakar Achmad menghadiri pembagian sembako yang digelar Vihara Samudra Mentarau kepada masyarakat di Bulan Ramadan, Kamis (13/4/2023) siang. Foto: MC Batam

INIKEPRI.COM – Wakil Wali Kota Batam Amsakar Achmad kerap terkesan atas kekompakan dan saling peduli yang ditunjukkan antar kelompok masyarakat Batam.

Seperti pembagian sembako yang digelar Vihara Samudra Mentarau kepada masyarakat di Bulan Ramadan, Kamis (13/4/2023) siang.

BACA JUGA :

Pemko Batam Raih WTP untuk Kesebelas Kali, Amsakar Apresiasi OPD

Amsakar Sampaikan Tanggapan Wali Kota Batam Tentang Ranperda Pajak dan Retribusi Daerah

“Terimakasih kepada Vihara Samudra Mentarau yang telah menunjukkan arti kepedulian ini. Seingat saya, tak hanya kali ini, saat COVID-19 vihara menunjukkan kepeduliannya menjadi tempat vaksinasi Bai masyarakat,” papar dia.

Baca Juga :  Amsakar–Li Claudia Minta Restu DPR: RKA BP Batam 2026 Tembus Rp5,3 Triliun

Selain itu, pada berbagai kesempatan vihara juga menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat sekitar.

Menurut Amsakar, saling peduli memang kerap ditunjukkan oleh masyarakat Batam dan mencerminkan nilai luhur bangsa ini. Ia berharap, hal baik ini terus ditingkatkan.

Baca Juga :  Bangun Komunikasi Dua Arah, Amsakar–Li Claudia Ajak Media Kawal Pembangunan Batam

“Ini yang saya sebut bangun Batam perlu kebersamaan, kolektivitas dan saling peduli. Tanpa perlu memandang suku, agama atau latar belakang namun melihat Batam sebagai rumah bersama,” ungkap dia.

Batam, lanjut dia, merupakan daerah yang dianugerahi keberagaman. Hebatnya lagi, keberagaman ini telah mengukuhkan diri menjadi salah satu kekuatan dalam pembangunan Batam.

“Batam heterogen dan multikultur. Banyak suku, agama, paguyuban dari Sabang sampai Merauke ada di kota kita ini. Kebersamaan dalam keberagaman inilah yang kita harus rawat bersama,” imbuhnya.

Baca Juga :  Gebrakan Awal Amsakar-Li Claudia Dipuji, Batam Semakin Diperhatikan Pemerintah Pusat

Sementara itu, Wakil Sekretaris Vihara Samudra Mentarau Hermin mengungkapkan, jumlah paket sembako yang dibagikan dalam kesempatan ini yakni 300 paket.

Menurutnya, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian terhadap sesama dan disejalankan dengan berbagi di Bulan Ramadan.

“Kegiatan seperti rutin kami lakukan. Kita ingin bersama-sama ikut kompak membangun Batam,” pungkasnya. (DI)

Berita Terkait

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok
Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:50 WIB

Cek Jadwal Kapal PELNI Batam Januari–Februari 2026, Rute Belawan dan Tanjung Priok

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB