Saat diselidiki oleh polisi, diduga penis itu milik seorang pria yang bernama John. Ternyata penisnya telah dipotong oleh sang istri yang bernama Lorena Bobbitt saat dia tengah tertidur.
Dijelaskan bahwa Lorena melakukan hal itu setelah mengetahui dan mengklaim bahwa suaminya telah melakukan pemerkosaan dan pelecehan selama bertahun-tahun. Namun, Lorena dibebaskan dari tuduhan lantaran dirinya merasa gila dan menyebabkan dirinya melukai suaminya itu.
Pasangan itu kemudian cerai dan John melanjutkan pekerjaannya dengan membintangi sebuah film dewasa yang berjudul “Frankenpenis”. (RM/INDOZONE)
Halaman : 1 2

















