Vaksin Booster Kedua Pakai Jenis Apa? Ini Panduan Kemenkes RI

- Admin

Senin, 1 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi. Foto: Istimewa

Ilustrasi. Foto: Istimewa

INIKEPRI.COM – Kementerian Kesehatan RI telah resmi menetapkan kebijakan vaksin COVID-19 booster kedua atau dosis keempat per 29 Januari 2022.

Pemerintah memprioritaskan tenaga kesehatan sebagai penerima vaksin COVID-19 booster kedua, setelah dilaporkan dua dokter meninggal di gelombang baru Omicron.

Baca Juga :  Cara Pertolongan Pertama Kaki Melepuh saat Ibadah Haji

BACA JUGA:

Wajib Booster Jika Ingin Masuk Kepri dari Daerah Lain

Dua Minggu Lagi, Vaksin Booster Jadi Syarat Bepergian dan Masuk ke Mall

Baca Juga :  Kemenkes Bicara Kasus Kematian COVID-19 Diduga Pasien JN.1 di Batam

Analisis pemberian vaksin COVID-19 booter kedua sudah melewati pertimbangan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM RI) serta Indonesian Technical Advisory Group on Immunization (ITAGI). Vaksin COVID-19 booster kedua diyakini mampu meningkatkan antibodi yang kemungkinan pudar pasca enam bulan divaksinasi booster pertama.

Baca Juga :  Apa Pentingnya Vaksin Booster?

Jika divaksin COVID-19 booster pertama memakai Pfizer atau AstraZeneca, jenis vaksin apa yang bisa dipakai? Berikut kombinasi lengkapnya.

Berita Terkait

Relate Banget! Ini Tanda-Tanda Halus Anda Mulai Menua
Inilah 4 Hormon Bahagia di Otak dan Cara Sederhana Memicunya
Cegah Penyakit Sejak Dini, Begini Cara Skrining Kesehatan BPJS Secara Online
Rahasia Superfood Buah Kiwi, Sahabat Sehat dan Cantik untuk Wanita
Suka Makan Durian? Ini Alasan Kolesterol Bisa Ikut Naik
Tak Takut Maag, Ini Makanan Penambah Darah yang Ramah Lambung
Manfaat Mandi Subuh, Dari Daya Tahan Tubuh hingga Kesehatan Mental
Sehat Sampai Tua Dimulai dari Sekarang, Ini Kebiasaan Sederhana yang Perlu Dijaga

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 08:03 WIB

Relate Banget! Ini Tanda-Tanda Halus Anda Mulai Menua

Sabtu, 10 Januari 2026 - 12:29 WIB

Inilah 4 Hormon Bahagia di Otak dan Cara Sederhana Memicunya

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:56 WIB

Cegah Penyakit Sejak Dini, Begini Cara Skrining Kesehatan BPJS Secara Online

Jumat, 2 Januari 2026 - 10:06 WIB

Rahasia Superfood Buah Kiwi, Sahabat Sehat dan Cantik untuk Wanita

Rabu, 31 Desember 2025 - 09:58 WIB

Suka Makan Durian? Ini Alasan Kolesterol Bisa Ikut Naik

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB