Disaksikan Wako Rahma, Lasmi Zulhidayat Resmi Menjabat Ketua DWP Kota Tanjungpinang

- Admin

Jumat, 5 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Tanjungpinang, Rahma menyaksikan serah terima jabatan kepengurusan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Tanjungpinang masa jabatan 2019-2024, di aula Sultan Sulaiman Badrul Alamsyah, kantor wali kota Tanjungpinang. Foto: Istimewa

Wali Kota Tanjungpinang, Rahma menyaksikan serah terima jabatan kepengurusan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Tanjungpinang masa jabatan 2019-2024, di aula Sultan Sulaiman Badrul Alamsyah, kantor wali kota Tanjungpinang. Foto: Istimewa

INIKEPRI.COM – Wali Kota Tanjungpinang, Rahma menyaksikan serah terima jabatan kepengurusan Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Tanjungpinang masa jabatan 2019-2024, di aula Sultan Sulaiman Badrul Alamsyah, kantor wali kota Tanjungpinang, Kepri, Kamis (4/8/2022).

Adapun Ketua DWP Kota Tanjungpinang yang resmi menjabat setelah serah terima ini adalah Lasmi Zulhidayat, istri Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tanjungpinang Zulhidayat. Sedangkan Ketua DPW yang lama adalah Dewi Yuswandi.

Baca Juga :  JDIH Berbagi Ilmu Dukung Kurikulum Merdeka dalam Pembentukan Karakter Siswa di SMPN 11

BACA JUGA:

Puncak HAN 2022, Wako Rahma : Pentingnya Menjaga Hak-Hak Anak

Wali Kota Tanjungpinang, Rahma mengucapkan selamat atas sertijab pengurus DWP kota Tanjungpinang dari ibu Dewi Yuswandi kepada ibu Lasmi Zulhidayat.

Ia mengucapkan terima kasih kepada ibu Dewi Yuswandi yang telah menjalankan tugas DWP dengan baik.

“Kita dukung program-progam DWP suami kita, di mana pejabat pemko Tanjungpinang yang lagi mengemban amanah sebagai abdi negara. Mudah-mudahan kita semua ikhlas dan amanah dalam menjalankan tugas,” ucapnya.

Baca Juga :  Jelang Idul Fitri, Kepri Kembali Akan Kedatangan Ribuan PMI

BACA JUGA:

HUT RI Ke-77, Masyarakat Tanjungpinang Diimbau Pasang Bendera Merah Putih 1-31 Agustus 2022

Wali kota berharap, semoga pengurus yang baru dapat menjalankan amanah dan organisasi dengan baik, utamanya dalam mendukung pembangunan kota Tanjungpinang.

“Mudah-mudahan program-program yang sudah berjalan dapat terus ditingkatkan,” ucapnya.

Sementara itu, Ketua DWP Kota Tanjungpinang Lasmi Zulhidayat menyampaikan rasa terima kasih kepada pengurus dan ibu Dewi Yuswandi yang telah membantu dan membimbing terwujudnya DWP kota Tanjungpinang lebih baik dan menjalankan program-pragam yang sudah berjalan.

Baca Juga :  Jelang lebaran, Penumpang Pelabuhan Tanjungpinang 1.700 Orang Per Hari

“Mohon petunjuk dan bimbingannya, agar saya bisa menjalankan amanah ini dengan baik. Saya berharap, dengan kerja sama dan kekompakan yang sudah terbangun ini akan menjadikan DWP kota Tanjungpinang menjadi lebih baik dan maju,” katanya. (DI)

Berita Terkait

Manajemen Talenta ASN Jadi Fondasi Reformasi Birokrasi Pemko Batam
BMKG Prakirakan Cuaca Tanjungpinang Relatif Stabil, Warga Tetap Diimbau Waspada Hujan Lokal
Wali Kota Lis Siapkan Program Pembenahan Pariwisata 2026
BTN Kepri Moonrun 2025: Strategi Olahraga untuk Menggerakkan Ekonomi Daerah
Posyandu 6 SPM Mulai Diterapkan di Senggarang, Wali Kota Lis: Layanan Harus Lebih Dekat dan Tepat
Bersama HIMNI, Wali Kota Lis Hadiri Syukuran Natal dan Tahun Baru
291 Personel Gabungan Disiagakan Amankan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Tanjungpinang
Aplikasi Pantunesia Resmi Diluncurkan, Perkuat Pelestarian Pantun Melayu Berbasis Teknologi

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:25 WIB

Manajemen Talenta ASN Jadi Fondasi Reformasi Birokrasi Pemko Batam

Sabtu, 10 Januari 2026 - 12:24 WIB

BMKG Prakirakan Cuaca Tanjungpinang Relatif Stabil, Warga Tetap Diimbau Waspada Hujan Lokal

Jumat, 2 Januari 2026 - 10:04 WIB

Wali Kota Lis Siapkan Program Pembenahan Pariwisata 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 10:00 WIB

BTN Kepri Moonrun 2025: Strategi Olahraga untuk Menggerakkan Ekonomi Daerah

Rabu, 24 Desember 2025 - 08:06 WIB

Posyandu 6 SPM Mulai Diterapkan di Senggarang, Wali Kota Lis: Layanan Harus Lebih Dekat dan Tepat

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB