Sangking Pintarnya, Pria Ini Diterima di 125 Kampus dan Dapat Beasiswa Rp132 M

- Admin

Senin, 1 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dennis Barnes, siswa SMA asal New Orleans, AS yang menerima beasiswa senilai Rp 132 miliar dari 125 universitas. Foto: Twitter @SaycheeseDGTL

Dennis Barnes, siswa SMA asal New Orleans, AS yang menerima beasiswa senilai Rp 132 miliar dari 125 universitas. Foto: Twitter @SaycheeseDGTL

Maka dari itu jugalah yang membuat dirinya memutuskan untuk mengirimkan banyak surat lamaran. Tapi siapa yang menyangka jika surat balasan yang dirinya terima pun sangat banyak. Hingga membuat kotak surat yang diterimanya pun meluap lantaran adanya ratusan tawaran beasiswa.

Baca Juga :  Indonesia Serukan Pemutusan Hubungan Ekonomi untuk Hentikan Agresi Israel

BACA JUGA :

VIRAL! Makam dengan Corak Seperti Pemuda Pancasila, Netizen: Totalitas Tanpa Batas

Hal ini pun lantas viral dan dikomentari oleh banyak netizen di sosial media. Terutama banyak dari warganet yang merasa penasaran bagaimana cara ia belajar hingga apakah tidak pernah bermain dan sebagai macamnya.

Baca Juga :  Singapura Perketat Akses Masuk Pendatang dari Indonesia

“Apakah dia belajar terus apakah dia main IG, Tiktok dan lainnya over thinking nggak ya pengen curhat gue sama dia,” ucap netizen.

Baca Juga :  Dubes Agus ke Rizieq: Selamat Kembali ke Tanah Air

“Semoga kalau nanti dia punya pacar nggak bakal bego.”

Bahkan ada juga dari yang jadi penasaran apakah nanti jika pemuda ini pun mengenal cinta akan melupakan dan dianggap kurang. Jika dibandingkan dengan kepintarannya dalam pendidikan. (RP)

Berita Terkait

Tonggak Diplomasi: Indonesia Jadi Presiden Dewan HAM PBB Tahun 2026
Kemlu Pulangkan Sembilan WNI dari Kamboja
Natal Perdana Paus Leo XIV, Serukan Perdamaian untuk Gaza
Banjir Terjang Enam Negara Bagian Malaysia, Lebih dari 9.000 Warga Mengungsi
Badai Musim Dingin Rendam Tenda Pengungsi Gaza, Ribuan Keluarga Terancam
Australia Larang Media Sosial untuk Remaja di Bawah 16 Tahun, Lebih dari Satu Juta Akun Ditutup
Ini Negara dengan Paspor Terkuat di ASEAN, Indonesia Urutan ke Berapa?
Banjir Bandang Melanda Malaysia, Lebih dari 18 Ribu Warga Dievakuasi dari Tujuh Negara Bagian

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:54 WIB

Tonggak Diplomasi: Indonesia Jadi Presiden Dewan HAM PBB Tahun 2026

Senin, 29 Desember 2025 - 10:32 WIB

Kemlu Pulangkan Sembilan WNI dari Kamboja

Jumat, 26 Desember 2025 - 09:09 WIB

Natal Perdana Paus Leo XIV, Serukan Perdamaian untuk Gaza

Jumat, 19 Desember 2025 - 17:07 WIB

Banjir Terjang Enam Negara Bagian Malaysia, Lebih dari 9.000 Warga Mengungsi

Sabtu, 13 Desember 2025 - 06:46 WIB

Badai Musim Dingin Rendam Tenda Pengungsi Gaza, Ribuan Keluarga Terancam

Berita Terbaru