Milad Yayasan Sahabat Hijrah Batam, Amsakar Ajak Tingkat Kebersamaan Wujudkan Batam yang Semakin Maju

- Admin

Minggu, 17 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Wali Kota Batam Amsakar Achmad dan Ketua 1 TP PKK Kota Batam Erlita Sari saat  menghadiri Milad ke-3 Yayasan Sahabat Hijrah Batam (SAHIBA) di Masjid Baitul A’la Aviari Pratama, Minggu (17/9/2023) siang. Foto: INIKEPRI.COM

Wakil Wali Kota Batam Amsakar Achmad dan Ketua 1 TP PKK Kota Batam Erlita Sari saat menghadiri Milad ke-3 Yayasan Sahabat Hijrah Batam (SAHIBA) di Masjid Baitul A’la Aviari Pratama, Minggu (17/9/2023) siang. Foto: INIKEPRI.COM

INIKEPRI.COM – Gema selawat Nabi menyambut kedatangan Wakil Wali Kota Batam Amsakar Achmad dan Ketua 1 TP PKK Kota Batam Erlita Sari saat Milad ke-3 Yayasan Sahabat Hijrah Batam (SAHIBA) di Masjid Baitul A’la Aviari Pratama, Minggu (17/9/2023) siang.

Kekompakan dan ikhtiar SAHIBA diapresiasi Amsakar. Ia berharap, milad yang diselaraskan dengan agenda silaturahmi ini dapat memperteguh ikatan kekeluargaan dan antar sesama.

BACA JUGA :

Baca Juga :  Lautan Manusia di Apel Siaga Relawan ASLI-SAYANG

Amsakar Achmad Buka Program Hapus Tato Gratis

Kemah Keakraban Pramuka Gudep MI Nurul Amanatul Haq, Amsakar : Membangun Karakter Unggul Generasi Muda

“Semoga silaturahmi kita ini memberikan kemaslahatan bagi kita semua,” ucap Amsakar, yang pada saat yang sama dibersamai Pendiri SAHIBA Batam Safari Ramadhan.

Kerap ia sampaikan, sejatinya peringatan hari lahir, milad, ataupun ulang tahun merupakan sarana untuk mengevaluasi diri. Amsakar menganalogikan momentum tersebut adalah kaca untuk bercermin.

Baca Juga :  Menggelegarnya Kampanye ASLI di Bengkong

“Jadi tak hanya seremonial, namun saran kontemplasi untuk lebih baik. Ini juga seperti yang saya sampaikan saat hadir di Milad Majelis Taklim Kita kita, kemarin,“ kata dia.

Sama halnya akan rasa bangganya terkait semangat kegiatan kelompok keagamaan pada umumnya, Amsakar juga demikian bangga dengan SAHIBA. Berkembangnya kegiatan keagamaan, ia sebut bahwa ini penanda visi madani di kalangan ‘akar rumput’ masyarakat berkembang sangat baik.

Baca Juga :  Bea Cukai Batam Sita Ratusan Ribu Batang Rokok Ilegal dan Impor

“Alhamdulillah SAHIBA terus berkembang, ini terlihat dari kegiatan yang saban waktu semakin semarak. Teruslah berkiprah ke depan, di tahun-tahun akan datang,” ujarnya.

Tak lupa ia juga mengajak seluruh elemen masyarakat untuk senantiasa menjaga kekompakan dan kondusifitas, guna mendukung Batam yang semakin maju dan masyarakat yang sejahtera.

“Jaga terus kekompakan untuk Batam yang lebih baik lagi,” pungkasnya. (RP)

Berita Terkait

Perkuat Pencegahan Narkoba, BNN Resmikan ‘Wisata Dunia Kopi’ di Muka Kuning Batam
Jadwal Pasar Murah di Kota Batam Jelang Ramadhan dan IdulFitri 1446 H
Peringati Bulan K3 Nasional, PLN Batam Tanam Pohon di Gardu Induk Tanjung Kasam
PLN Batam Sukses Kawal Keandalan Pasokan Listrik Selama Tahun Baru Imlek dan Isra’ Mi’raj
Amsakar Achmad dan Li Claudia Hadiri Pembukaan Bimtek Penyusunan Renstra Pemko Batam 2025
Berikan Pelayanan Terbaik, Que Club Billiard Gratiskan Bermain 1 Jam untuk Pengunjung
Kunjungi Imigrasi Belakangpadang, Kakanwil Ditjenim Kepri Berikan Penguatan Zona Integritas serta Tugas dan Fungsi Keimigrasian
DPRD Batam Umumkan Pasangan Wali Kota dan Wakil Wali KotaTerpilih, Usulkan Pemberhentian Kepemimpinan Lama

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 19:37 WIB

Perkuat Pencegahan Narkoba, BNN Resmikan ‘Wisata Dunia Kopi’ di Muka Kuning Batam

Rabu, 12 Februari 2025 - 08:55 WIB

Jadwal Pasar Murah di Kota Batam Jelang Ramadhan dan IdulFitri 1446 H

Selasa, 11 Februari 2025 - 16:36 WIB

Peringati Bulan K3 Nasional, PLN Batam Tanam Pohon di Gardu Induk Tanjung Kasam

Senin, 10 Februari 2025 - 17:39 WIB

PLN Batam Sukses Kawal Keandalan Pasokan Listrik Selama Tahun Baru Imlek dan Isra’ Mi’raj

Senin, 10 Februari 2025 - 11:18 WIB

Amsakar Achmad dan Li Claudia Hadiri Pembukaan Bimtek Penyusunan Renstra Pemko Batam 2025

Berita Terbaru

Ilustrasi. Foto: Istimewa

Opini

Kemerosotan Otak dan Pembatasan Media Sosial pada Anak

Kamis, 13 Feb 2025 - 19:40 WIB