bjb Santer, Terobosan bank bjb untuk Memudahkan Nasabah Bertransaksi di Frontliner

- Admin

Sabtu, 23 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam rangka meningkatkan pelayanan prima kepada nasabah setia, bank bjb menerapkan sistem booking antrean secara online untuk transaksi di frontliner yang bisa dilakukan di kantor cabang maupun cabang pembantu mana saja yang diberi nama Sistem Antrian Nasabah Terpadu (Santer). Foto: bank bjb untuk INIKEPRI.COM

Dalam rangka meningkatkan pelayanan prima kepada nasabah setia, bank bjb menerapkan sistem booking antrean secara online untuk transaksi di frontliner yang bisa dilakukan di kantor cabang maupun cabang pembantu mana saja yang diberi nama Sistem Antrian Nasabah Terpadu (Santer). Foto: bank bjb untuk INIKEPRI.COM

INIKEPRI.COM – Dalam rangka meningkatkan pelayanan prima kepada nasabah setia, bank bjb menerapkan sistem booking antrean secara online untuk transaksi di frontliner yang bisa dilakukan di kantor cabang maupun cabang pembantu mana saja yang diberi nama Sistem Antrian Nasabah Terpadu (Santer).

Untuk memperoleh booking nomor antrean secara online ini, caranya cukup mudah, yakni dengan mengaksesnya melalui link berikut ini https://eform.bankbjb.co.id/ yang bisa dibuka melalui smartphone dan tablet maupun browsing PC desktop dan laptop.

Baca Juga :  Miliki Layanan Perbankan Prioritas Handal, bank bjb Raih Tiga Penghargaan di Infobank-MRI Banking Service Excellence Recognition 2023

BACA JUGA :

bank bjb Raih Top 50 Emiten di 14th IICD Corporate Governance Award 2023

Mantap! bank bjb Sabet Tiga Apresiasi di Ajang TOP GRC Award 2023 

“Keuntungan dengan booking antrean online, nasabah bank bjb existing maupun non existing bisa mendapatkan nomor urut antrean lebih awal,” kata Pemimpin Divisi Corporate Secretary bank bjb, Widi Hartoto.

Sistem booking antrean secara online ini, kata Widi, juga merupakan bagian dari upaya bank bjb mengembangkan konsep hybrid banking yang mengolaborasikan layanan perbankan secara offline dan online.

Baca Juga :  Konsisten Akselerasi Bisnis bank bjb, 3 Direksi bank bjb Raih Penghargaan dari Infobank

Berikut langkah-langkah untuk memperoleh nomor antrean transaksi di frontliner kantor cabang bank bjb/kantor cabang pembantu:

  1. Pilih menu antrean online
  2. Isi form antrean online
  3. Periode booking berlaku untuk H+0 sampai dengan H+4
  4. Setelah itu Anda dapat mengetahui jumlah antrean secara real time di kantor cabang bank bjb tujuan
  5. Kode booking berhasil terbentuk
  6. Setelah mendapatkan kode booking, Anda tinggal berangkat menuju kantor bank bjb tujuan.
  7. Setibanya di kantor bank bjb tujuan, petugas akan mengarahkan Anda ke mesin bjb Santer.
  8. Selanjutnya pilih menu kode booking online dan masukan kode booking Anda di mesin bjb Santer
  9. Silahkan tunggu, Anda akan segera dilayani oleh petugas bank bjb.
    Bagaimana mudah bukan? Selamat mencoba layanan bjb Santer dan nikmati kemudahannya. (DI)

Berita Terkait

Pertumbuhan Ekonomi Batam menguat 6,89%, BP Batam Optimis Sambut 2026
Pemprov Kepri Resmi Tetapkan UMP 2026, Naik 7,06 Persen
UMK Batam 2026 Resmi Rp5.357.982, Berlaku Mulai Januari
Pelantikan Kadin Batam, Sekda Firmansyah Tekankan Kolaborasi Pemerintah dan Dunia Usaha
Amsakar–Li Claudia Resmikan K Square, Perkuat Batam sebagai Kota Perdagangan dan Pariwisata
Forbes Rilis Daftar 5 Orang Terkaya Dunia per Desember 2025
Cerita Lengkap Perjalanan BTN Menyalurkan KPR Sejak 1976, Kini Tembus Rp504 Triliun untuk 5,7 Juta Rumah
BTN Borong Penghargaan: Nixon LP Napitupulu hingga jajaran Direksi Raih Prestasi 2025

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 16:19 WIB

Pertumbuhan Ekonomi Batam menguat 6,89%, BP Batam Optimis Sambut 2026

Jumat, 26 Desember 2025 - 09:10 WIB

Pemprov Kepri Resmi Tetapkan UMP 2026, Naik 7,06 Persen

Kamis, 25 Desember 2025 - 06:49 WIB

UMK Batam 2026 Resmi Rp5.357.982, Berlaku Mulai Januari

Selasa, 23 Desember 2025 - 10:00 WIB

Pelantikan Kadin Batam, Sekda Firmansyah Tekankan Kolaborasi Pemerintah dan Dunia Usaha

Jumat, 19 Desember 2025 - 18:22 WIB

Amsakar–Li Claudia Resmikan K Square, Perkuat Batam sebagai Kota Perdagangan dan Pariwisata

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB