1,1 Juta Orang di Afrika Telah Sembuh dari COVID-19, Apa Rahasianya?

- Admin

Kamis, 17 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batam, inikepri.com – Lebih dari 1.11 juta orang di Afrika sembuh dari virus corona, demikian informasi terbaru dari Pusat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (CDC) Afrika pada Rabu (16/9/2020).

Menurut data terkini, berdasar laporan Anadolu Agency yang dilansir ANTARA, total 1.116.545 pasien di seluruh Afrika tersebut dinyatakan pulih dari COVID-19.

Baca Juga :  Indonesia Berkomitmen Bangun Kota Cerdas

Benua tersebut mencatat 1.365.689 kasus dan 33.047 kematian akibat penyakit virus corona.

Sebelumnya, Ketua CDC Afrika John Nkengasong mengatakan tingkat kesembuhan COVID-19 di benua itu mencapai 82 persen.

Ia memuji angka tersebut sebagai “kabar baik” bagi negara-negara Afrika.

Baca Juga :  Wow! Tukang Gali Sumur Temukan Batu Safir Seharga Rp 1,4 Triliun

Afrika Selatan melaporkan angka tertinggi COVID-19 di antara seluruh kawasan di benua tersebut, baik soal jumlah kasus (706.700), kematian (16.800), maupun pasien sembuh (622.800).

Sedikitnya 278.900 infeksi, 9.600 korban meninggal, dan 213.100 pasien sembuh tercatat di Afrika Utara. Sementara itu, Afrika Barat melaporkan 169.600 kasus, 2.500 kematian dan 145.400 kasus sembuh.

Baca Juga :  Pasar Tos 3000 Segera Ditata Ulang!

Afrika Timur hingga kini mengonfirmasi 154.000 kasus, 3.000 kematian dan 86.400 pasien sembuh, sementara 56.500 infeksi, 1.100 kematian dan 48.900 dilaporkan di Afrika Tengah.

Berita Terkait

Tonggak Diplomasi: Indonesia Jadi Presiden Dewan HAM PBB Tahun 2026
Kemlu Pulangkan Sembilan WNI dari Kamboja
Natal Perdana Paus Leo XIV, Serukan Perdamaian untuk Gaza
Banjir Terjang Enam Negara Bagian Malaysia, Lebih dari 9.000 Warga Mengungsi
Badai Musim Dingin Rendam Tenda Pengungsi Gaza, Ribuan Keluarga Terancam
Australia Larang Media Sosial untuk Remaja di Bawah 16 Tahun, Lebih dari Satu Juta Akun Ditutup
Ini Negara dengan Paspor Terkuat di ASEAN, Indonesia Urutan ke Berapa?
Banjir Bandang Melanda Malaysia, Lebih dari 18 Ribu Warga Dievakuasi dari Tujuh Negara Bagian

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:54 WIB

Tonggak Diplomasi: Indonesia Jadi Presiden Dewan HAM PBB Tahun 2026

Senin, 29 Desember 2025 - 10:32 WIB

Kemlu Pulangkan Sembilan WNI dari Kamboja

Jumat, 26 Desember 2025 - 09:09 WIB

Natal Perdana Paus Leo XIV, Serukan Perdamaian untuk Gaza

Jumat, 19 Desember 2025 - 17:07 WIB

Banjir Terjang Enam Negara Bagian Malaysia, Lebih dari 9.000 Warga Mengungsi

Sabtu, 13 Desember 2025 - 06:46 WIB

Badai Musim Dingin Rendam Tenda Pengungsi Gaza, Ribuan Keluarga Terancam

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB