Gegara ‘Sepi’ Holywings Bikin Promo ‘Muhammad’ dan ‘Maria’, Siapa Beri Ide?

- Admin

Minggu, 26 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto ilustrasi salah satu outlet Holywings. Foto: Instagram

Foto ilustrasi salah satu outlet Holywings. Foto: Instagram

INIKEPRI.COM – Polisi sudah menetapkan enam tersangka terkait promo minuman alkohol gratis untuk pengunjung bernama ‘Muhammad’ dan ‘Maria’ di kelab malam Holywings.

Lalu, siapa yang memberi ide promosi itu yang mengakibatkan kemarahan publik?

Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Budhi Herdi Susianto dilansir dari DETIKCOM menjelaskan, dari keenam tersangka itu, ada direktur hingga staf Holywings. Keenam tersangka punya peran berbeda.

Baca Juga :  Alamak! Pasien Positif Covid-19 Bertambah, Klaster Pasar Tos 3000 Meluas

BACA JUGA:

Holywings Tawarkan Promo Alkohol Untuk Nama Muhammad, Begini Kata Manajemen

“Jadi enam tersangka ini punya peran dan tugas masing-masing. Jadi ujungnya adalah produk tadi event promosi yang mereka sampaikan,” ujar Kombes Budhi, Sabtu (25/6/2022).

Pada prosesnya, pengambilan nama ‘Muhammad’ dan ‘Maria’ pada promosi Holywings ini diputuskan secara bersama oleh para tersangka itu. Promosi itu sendiri dimaksudkan untuk menggaet pengunjung ke outlet.

Baca Juga :  Soal Izin Usaha Holywings yang Dicabut, Razman Arif Nasution: Mana Kau Hotman Paris

“Dalam prosesnya mereka saling berdiskusi, saling sampaikan dan sebagainya. Dan terakhir mengambil keputusan tadi direktur kreatif yang menyetujui atau tidak terhadap apa yang dihasilkan staf-staf di bawahnya,” katanya.

Baca Juga :  Tanggapi Permohonan Maaf Hotman Paris Soal Promo Miras, Netizen: Tutup Holywings

BACA JUGA:

Sunan Kalijaga Laporkan Dugaan Penistaan Agama yang Dilakukan Oknum Holywings

Lantas, direktur kreatif inikah yang paling bertanggung jawab atas pemuatan promosi tersebut?

“Semua kita kenakan pasal kita juncto-kan Pasal 55 KUHP, artinya bisa bersama-sama. Peran nanti kita buktikan dalam sidang pengadilan nanti,” tuturnya.

Alasan Promo Bawa ‘Muhammad’ dan ‘Maria’

Berita Terkait

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi
Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis
Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali
Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat
LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal
BP Batam Serahkan SK Pegawai Tetap, Dorong Penguatan SDM Unggul
Amsakar Dorong Usulan Musrenbang yang Berdampak Langsung bagi Warga
Dapur SPPG di Kepri Bertambah, Dorong Percepatan Program MBG di Kawasan Pulau Terdepan
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:08 WIB

Pemko Batam Perkuat Manajemen Talenta ASN, Amsakar: Penempatan Harus Berbasis Kompetensi

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:14 WIB

Tumbangkan STAIN Sultan Abdurrahman, Tim Voli Kemenag Batam Sabet Juara 1 dalam Final Dramatis

Selasa, 13 Januari 2026 - 11:16 WIB

Dinilai Kebutuhan Mendasar, Ombudsman Kepri Minta Pasar Induk Jodoh Dibangun Kembali

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:27 WIB

Musrenbang Kampung Pelita, Amsakar Tekankan Pentingnya Sinergi Pemerintah dan Masyarakat

Senin, 12 Januari 2026 - 21:10 WIB

LASQI Batam di Bawah Kepemimpinan Erlita Amsakar Perkuat Sinergi Internal

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB