Lagu Kebangsaan Singapura Ternyata Diciptakan Orang Indonesia

- Admin

Selasa, 8 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Fakta Lagu Kebangsaan Singapura yang diciptakan orang Indonesia. Foto: INEWS.

Fakta Lagu Kebangsaan Singapura yang diciptakan orang Indonesia. Foto: INEWS.

INIKEPRI.COM – Hanya sedikit orang yang mengetahui tentang fakta lagu kebangsaan Singapura, yang lagu kebangsaan Singapura bukan diciptakan oleh orang yang berasal dari Singapura.

Dibaliknya ada sosok penting yang berjasa menciptakannya. Meski setiap bangsa dan negara yang merdeka dan berdaulat tentu memiliki beberapa unsur penting, di antaranya bendera nasional hingga lagu kebangsaan resmi yang punya makna filosofis tersendiri dibaliknya.

Singapura, negara yang berbatasan langsung dengan wilayah Batam, Provinsi Kepulauan Riau, juga memiliki lagu kebangsaan dengan sederet fakta menarik.

Baca Juga :  Cek Disini Penerima Bansos Tunai dan Beras 10 Kg

Penasaran apa saja fakta menarik di balik lagu berjudul Majulah Singapura tersebut? Berikut fakta lagu kebangsaan Singapura yang dilansir iNews.id, Minggu (6/3/2022):

  1. Diciptakan Orang Minang

Fakta lagu kebangsaan Singapura yang pertama adalah mengenai latar belakang penciptanya. Ternyata pencipta lagu ini merupakan sosok musisi dan komposer berbahasa Melayu ternama yakni Zubir Said, yang bukanlah orang Singapura asli.

Zubir Said justru adalah salah satu anak bangsa Indonesia di mana dia lahir di Bukittinggi, Sumatera Barat pada 22 Juli 1907 dan berasal dari keluarga Minang asli. Namun saat berusia 21 tahun, Zubir memutuskan merantau ke Singapura dengan alasan mencari kehidupan yang lebih baik.

Baca Juga :  Gus Miftah Disebut Kafir, Ustaz Ahong Ungkit Riwayat Khalifah: Keterlaluan Banget

Bakat bermusik Zubir sendiri sudah terlihat sejak kecil. Musik dan dunia hiburan pulalah yang membuatnya hijrah ke Negeri Singa pada 1928, kemudian bergabung dengan Wayang Bangsawan City Opera, sebuah kelompok teater bangsa Melayu di Singapura. Kariernya terus menanjak hingga pada akhirnya pada 1958, Zubir menggubah lagu dan musik Melayu berjudul Majulah Singapura yang terpilih sebagai lagu resmi untuk Dewan Kota Singapura saat pemerintahan mulai berjalan pada 1959.

Baca Juga :  Ini Kandungan Jamu Herbal Hadi Pranoto yang Disebut Bisa Sembuhkan COVID-19

Lalu ketika Singapura resmi merdeka dari Inggris pada 1965, lagu tersebut tetap digunakan dan bahkan ditetapkan sebagai lagu resmi kebangsaan Negara Kota itu. Dengan semangat patriotisme kepada Singapura, Zubir Said menolak mendapatkan royalti dan mengatakan bahwa dia cukup mendapatkan penghargaan. Akhirnya dia pun resmi menjadi Warga Negara Singapura pada 1967.

  1. Diubah Sekali

Berita Terkait

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan
Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru
Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi
Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui
Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas
Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang Terjaring OTT KPK Bersama 9 Orang Lainnya
Endipat Sentil Kinerja Komdigi, Tegaskan Kritik Bukan Ditujukan kepada Relawan
PPPK BGN 2025 Resmi Dibuka, Begini Tata Cara dan Syarat Lengkap Pendaftarannya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 10:58 WIB

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan

Sabtu, 3 Januari 2026 - 08:54 WIB

Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru

Jumat, 26 Desember 2025 - 10:19 WIB

Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi

Rabu, 24 Desember 2025 - 10:17 WIB

Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui

Senin, 22 Desember 2025 - 17:30 WIB

Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas

Berita Terbaru