Lima Tokoh Dianugerahi Gelar Pahlawan pada Pekan Depan, Siapa Saja?

- Admin

Jumat, 4 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Dewan Gelar, Tanda Jasa, dan Tanda Kehormatan Mahfud MD memberikan keterangan pers di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat usai bertemu Presiden Joko Widodo pada Kamis (3/11/2022). Foto: dok.Sekretariat Presiden

Ketua Dewan Gelar, Tanda Jasa, dan Tanda Kehormatan Mahfud MD memberikan keterangan pers di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat usai bertemu Presiden Joko Widodo pada Kamis (3/11/2022). Foto: dok.Sekretariat Presiden

INIKEPRI.COM – Pada peringatan Hari Pahlawan, 10 November mendatang, Pemerintah bakal memberikan gelar pahlawan nasional kepada lima tokoh.

“Tahun 2022 ini Presiden akan anugerahkan lagi gelar Pahlawan Nasional kepada 5 tokoh yang ikut merebut dan mempertahankan kemerdekaan,” kata Menko Polhukam Mahfud MD, dalam keterangannya, Kamis 3 November 2022.

Baca Juga :  Dua Dokter Dianugerahi Gelar Pahlawan Nasional

Penghargaan itu diberikan setelah lima tokoh diusulkan oleh masyarakat lalu diteliti dan diseminarkan.

BACA JUGA :

Dianugerahi Gelar Pahlawan Nasional, Ini Profil Kapolri Pertama Raden Said Soekanto

Baca Juga :  Mulai Hari Ini, Sebagian Peserta BPJS Kesehatan Harus Registrasi Ulang

“Mereka diusulkan dari berbagai Daerah, diteliti jejak peran juangnya, diseminar ilmiahkan posisi sejarahnya dan ditetapkan sebagai pahlawan,” tandasnya.

Lima tokoh itu diantaranya, dr. Soeharto dari Jawa Tengah, dr. Raden Rubini Natawisastra dari Kalimantan Barat, Haji Salahuddin Bin Talabuddin dari Maluku Utara, KGPAA Paku Alam VIII D.I Yogyakarta dan KH Ahmad Sanusi dari Jawa Barat. (DI/FAJAR)

Berita Terkait

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan
Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru
Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi
Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui
Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas
Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang Terjaring OTT KPK Bersama 9 Orang Lainnya
Endipat Sentil Kinerja Komdigi, Tegaskan Kritik Bukan Ditujukan kepada Relawan
PPPK BGN 2025 Resmi Dibuka, Begini Tata Cara dan Syarat Lengkap Pendaftarannya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 10:58 WIB

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan

Sabtu, 3 Januari 2026 - 08:54 WIB

Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru

Jumat, 26 Desember 2025 - 10:19 WIB

Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi

Rabu, 24 Desember 2025 - 10:17 WIB

Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui

Senin, 22 Desember 2025 - 17:30 WIB

Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB