Rekrutmen Bintara TNI AL 2023 untuk SMA/SMK Dibuka, Simak Disini!

- Admin

Senin, 9 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi. Foto:TNI AL

Ilustrasi. Foto:TNI AL

Bagi lulusan SMK/MAK, berikut spektrum keahlian untuk rekrutmen bintara PK pria/wanita TNI AL TA 2023:

  • Teknik Geomatika dan Geospasial;
  • Teknik Ketenagalistrikan;
  • Teknologi Pesawat Udara;
  • Teknik Mesin;
  • Teknik Perkapalan;
  • Teknik Elektronika;
  • Teknik Komputer dan Informatika;
  • Teknik Telekomunikasi;
  • Teknik Pelayaran Kapal Penangkap Ikan;
  • Teknik Pelayaran Kapal Niaga;
  • Teknik Perikanan Akuntansi dan Keuangan;
  • Kuliner;
  • Seni Rupa;
  • Seni Musik;
  • Seni Broadcasting dan Film.

Persyaratan Khusus

  • Berijazah miniaml SMA/MA semua jurusan dan SMK dengan jurusan sesuai kebutuhan TNI AL;
  • Pria atau wanita dengan tinggi badan minimal 163 cm untuk pria dan minimal 160 cm untuk wanita dengan berat badan seimbang.
  • Nilai akhir rata-rata (UAN ditambahkan dengan UAS) minimal 55,00;
  • Bersedia menjalani Ikatan Dinas Pertama (IDP) selama sepuluh tahun terhitung mulai saat dilantik menjadi Sersan Dua/Serda;
  • Bukan prajurit TNI, anggota Polri maupun Pegawai Negeri Sipil (PNS);
  • Bersedia ditempatkan dan ditugaskan di seluruh wilayah NKRI;
  • Bebas dari narkoba dan dapat dibuktikan dengan surat keterangan dokter;
  • Tidak bertato/bekas tato dan tidak ditindik atau bekas tindik di telinga atau anggota badan lainnya;
  • Bagi yang sudah bekerja wajib melampirkan surat persetujuan dari instansi tempat bekerja/terkait dan surat pernyataan bersedia diberhentikan dari status pegawai apabila diterima menjadi Bintara Prajurit sukarela TNI Angkatan Laut;
  • Memiliki kartu BPJS atau kartu jaminan kesehatan dan sejenisnya;
  • Belum pernah menikah dan sanggup tidak menikah selama mengikuti pendidikan pertama;
  • Bagi yang memperoleh ijazah dari negara lain, harus mendapat pengesahan dari Kembuddikdasmen atau Kemenristek dan Dikti
  • Khusus calon dari pendaftaran Satdik 1,2,3 berdomisili minimal Lulus SMA/ma/SMK/ sederajat di wilayah tempat pendaftran terdekat;
  • Bagi yang sudah bekerja wajib melampirkan surat persetujuan dari instansi tempat bekerja/terkait dan surat pernyataan bersedia diberhentikan dari status pegawai apabila diterima menjadi Bintara Prajurit Sukarela TNI Angkatan Laut;
  • Khusus calon Non Satdik berdomisili minimal 12 bulan di wilayah Panitia daerah/tempat pendaftran terdekat yang nyatakan sah secara administrasi maupun fakta terhitung dari tanggal pembukaan pendaftran online.
Baca Juga :  Holywings di Jakarta Diperbolehkan Beroperasi Lagi, tapi Wajib Lengkapi Izin Penjualan Miras

Syarat Dokumen

Berita Terkait

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan
Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru
Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi
Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui
Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas
Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang Terjaring OTT KPK Bersama 9 Orang Lainnya
Endipat Sentil Kinerja Komdigi, Tegaskan Kritik Bukan Ditujukan kepada Relawan
PPPK BGN 2025 Resmi Dibuka, Begini Tata Cara dan Syarat Lengkap Pendaftarannya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 10:58 WIB

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan

Sabtu, 3 Januari 2026 - 08:54 WIB

Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru

Jumat, 26 Desember 2025 - 10:19 WIB

Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi

Rabu, 24 Desember 2025 - 10:17 WIB

Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui

Senin, 22 Desember 2025 - 17:30 WIB

Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas

Berita Terbaru