Bantuan Kemanusiaan dari Indonesia Berhasil Diterjunkan di Gaza

- Admin

Jumat, 12 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pesawat Hercules TNI AU C 130 J dapat menerjunkan bantuan kemanusiaan di wilayah udara Palestina, Gaza, Selasa (9/2/2023). Foto. tni.mil.id

Pesawat Hercules TNI AU C 130 J dapat menerjunkan bantuan kemanusiaan di wilayah udara Palestina, Gaza, Selasa (9/2/2023). Foto. tni.mil.id

INIKEPRI.COM – Akhirnya, pesawat Hercules TNI AU C 130 J dapat menerjunkan bantuan kemanusiaan di wilayah udara Palestina, Gaza, Selasa (9/2/2023), meskipun harus menunggu beberapa hari untuk mendapatkan izin melaksanakan air drop.

Dari keterangan terulis Pusat Penerangan (Puspen) TNI, Rabu (10/4/2024), dijelaskan bantuan kemanusiaan yang diterjunkan itu berupa bahan pangan sebanyak 20 paket dengan berat masing-masing 160 kg, total 3200 Kg. Penerjunan dilakukan dengan metode low cost low altitude (LCLA).

Baca Juga :  Majelis Umum PBB Sahkan Resolusi Serukan Gencatan Senjata di Gaza

Pesawat berangkat dari King Abdullah II (KA2) Airbase Airport (OJKA) di Zarqa, Yordania, pada pukul 11.36 waktu setempat (15.36 WIB) dan mencapai lokasi  penerjunan Dropping Zone (DZ) di Gaza pukul 12.50 waktu setempat (16.50 WIB).

BACA JUGA:

Lanjutkan Misi Kemanusiaan, Tiga WNI Bertahan di Gaza

Baca Juga :  TNI Berani! Ayo Polri Bongkar LGBT Jenderal Bintang Dua

Kemudian, pesawat Hercules C130 J (A-1340) dengan mission Commander Kol Pnb Noto Casnoto beserta 26 personel dengan mendarat dalam keadaan aman di King Abdullah II pada pukul 13.47 waktu setempat (17.47 WIB).

Usai pengiriman, pesawat segera bertolak kembali ke tanah air dengan rencana tiba pada hari Kamis (11/3/2023) di Bandara Halim Perdanakusuma.

“Alhamdulillah, terima kasih atas kerja sama semua pihak yang terlibat dalam kolaborasi yang baik antara TNI dan tentara Yordania ini,” ujar Kolonel Pnb Noto Casnoto.

Baca Juga :  2 Kolonel TNI Pemberani di Rusuh Jakarta dan Gaduh Gatot

Pengiriman bantuan via udara ini merupakan hasil dari diplomasi dan hubungan baik antara Indonesia dengan negara-negara yang tergabung dalam “Solidarity Path Operation”. Diantaranya Jordania, Indonesia, Mesir, UAE, UK, Belanda, Prancis, Jérman, dan USA. (RP)

Berita Terkait

Tonggak Diplomasi: Indonesia Jadi Presiden Dewan HAM PBB Tahun 2026
Kemlu Pulangkan Sembilan WNI dari Kamboja
Natal Perdana Paus Leo XIV, Serukan Perdamaian untuk Gaza
Banjir Terjang Enam Negara Bagian Malaysia, Lebih dari 9.000 Warga Mengungsi
Badai Musim Dingin Rendam Tenda Pengungsi Gaza, Ribuan Keluarga Terancam
Australia Larang Media Sosial untuk Remaja di Bawah 16 Tahun, Lebih dari Satu Juta Akun Ditutup
Ini Negara dengan Paspor Terkuat di ASEAN, Indonesia Urutan ke Berapa?
Banjir Bandang Melanda Malaysia, Lebih dari 18 Ribu Warga Dievakuasi dari Tujuh Negara Bagian

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 07:54 WIB

Tonggak Diplomasi: Indonesia Jadi Presiden Dewan HAM PBB Tahun 2026

Senin, 29 Desember 2025 - 10:32 WIB

Kemlu Pulangkan Sembilan WNI dari Kamboja

Jumat, 26 Desember 2025 - 09:09 WIB

Natal Perdana Paus Leo XIV, Serukan Perdamaian untuk Gaza

Jumat, 19 Desember 2025 - 17:07 WIB

Banjir Terjang Enam Negara Bagian Malaysia, Lebih dari 9.000 Warga Mengungsi

Sabtu, 13 Desember 2025 - 06:46 WIB

Badai Musim Dingin Rendam Tenda Pengungsi Gaza, Ribuan Keluarga Terancam

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB