Topik Pemprov Kepri

Gubernur Kepri Ansar Ahmad memimpin aksi gotong royong di salah satu pantai di Pulau Penyengat, Tanjungpinang. Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Kepri

Gubernur Ansar Pimpin Goro di Pulau Penyengat dan Taman Gurindam 12

Kepri | Minggu, 11 Januari 2026 - 10:28 WIB

Minggu, 11 Januari 2026 - 10:28 WIB

INIKEPRI.COM – Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad turun langsung memimpin kegiatan gotong royong membersihkan kawasan Pulau Penyengat dan Kawasan Gurindam 12 Tanjungpinang, Sabtu (10/1/2026)….

Peresmian operasional SPPG dikelola oleh Yayasan Pira Jaya Kepri yang terletak di Batu Aji, Kota Batam. Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Batam

Dapur SPPG di Kepri Bertambah, Dorong Percepatan Program MBG di Kawasan Pulau Terdepan

Batam | Sabtu, 10 Januari 2026 - 12:34 WIB

Sabtu, 10 Januari 2026 - 12:34 WIB

INIKEPRI.COM – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) atau disebut Dapur Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kepulauan Riau bertambah dengan dirersmikannya SPPG dikelola oleh…

Ilustrasi. Foto: Istimewa

Ekonomi

Pemprov Kepri Resmi Tetapkan UMP 2026, Naik 7,06 Persen

Ekonomi | Jumat, 26 Desember 2025 - 09:10 WIB

Jumat, 26 Desember 2025 - 09:10 WIB

INIKEPRI.COM – Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Pemprov Kepri) resmi menetapkan besaran Upah Minimum Provinsi (UMP), Upah Minimum Sektoral Provinsi (UMSP), Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK),…

Ilustrasi. Foto: Istimewa

Ekonomi

UMK Batam 2026 Resmi Rp5.357.982, Berlaku Mulai Januari

Ekonomi | Kamis, 25 Desember 2025 - 06:49 WIB

Kamis, 25 Desember 2025 - 06:49 WIB

INIKEPRI.COM — Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau resmi menetapkan Upah Minimum Kota (UMK) Batam tahun 2026 sebesar Rp5.357.982 per bulan. Ketentuan ini akan mulai diberlakukan…

Wakil Gubernur Kepri, Nyanyang Haris Pratamura dan rombongan bersama Gubernur Sumbar Mahyeldi Ansharullah di Istana Gubernuran, Kota Padang. Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Daerah

Pemprov Kepri Salurkan Bantuan Rp3,659 Miliar untuk Korban Bencana Sumatera

Daerah | Senin, 22 Desember 2025 - 07:14 WIB

Senin, 22 Desember 2025 - 07:14 WIB

INIKEPRI.COM – Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau menunjukkan kepedulian dan solidaritas kemanusiaan dengan menyalurkan bantuan sosial senilai Rp3,659 miliar bagi masyarakat terdampak bencana banjir di…

Aplikasi Pantunesia resmi diluncurkan oleh Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau dalam sebuah acara yang berlangsung di Gedung Dekranasda Provinsi Kepulauan Riau, Jalan Hang Tuah, Tanjungpinang. Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Tg. Pinang

Aplikasi Pantunesia Resmi Diluncurkan, Perkuat Pelestarian Pantun Melayu Berbasis Teknologi

Tg. Pinang | Kamis, 18 Desember 2025 - 09:27 WIB

Kamis, 18 Desember 2025 - 09:27 WIB

INIKEPRI.COM – Aplikasi Pantunesia resmi diluncurkan oleh Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau dalam sebuah acara yang berlangsung di Gedung Dekranasda Provinsi Kepulauan Riau, Jalan Hang…

Pengunjung menikmati suasana senja di kawasan Taman Gurindam 12, Tanjungpinang. Foto: INIKEPRI.COM/Dinas Perkim Kepri

Kepri

Podium Sunset dan Joging Track Taman Gurindam 12 Sudah Bisa Dimanfaatkan

Kepri | Kamis, 11 Desember 2025 - 07:10 WIB

Kamis, 11 Desember 2025 - 07:10 WIB

INIKEPRI.COM – Area publik berupa podium sunset, joging track, serta pedestrian di kawasan Gurindam 12, Tepi Laut Tanjungpinang kini telah bisa dimanfaatkan masyarakat seiring…

Gubernur Ansar saat menyerahkan bantuan hibah Pemerintah Provinsi Kepri kepada masyarakat, organisasi, dan rumah ibadah di Masjid Darul Muttaqin, Perumahan Taman Cipta Asri II. Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Batam

Ansar: Pemerintah Bayarkan BPJS Ketenagakerjaan untuk 42 Ribu Nelayan dan Petani

Batam | Rabu, 10 Desember 2025 - 07:00 WIB

Rabu, 10 Desember 2025 - 07:00 WIB

INIKEPRI.COM – Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad menegaskan komitmen pemerintah daerah untuk memperkuat perlindungan sosial bagi masyarakat, khususnya nelayan dan petani yang bekerja…

Gubernur Ansar Ahmad menyerahkan bantuan paket sembako tahap II kepada warga Kota Tanjungpinang, Rabu (19/11/2025). Sebanyak 2 ribu paket sembako diserahkan secara simbolis di Lapangan Voli, Tanjungunggat. Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Tg. Pinang

Ansar Serahkan 2000 Paket Sembako Tahap II di Kota Tanjungpinang, Bagian Program Asta Cita Presiden Prabowo

Tg. Pinang | Kamis, 20 November 2025 - 06:56 WIB

Kamis, 20 November 2025 - 06:56 WIB

INIKEPRI.COM – Gubernur Provinsi Kepulauan Riau Ansar Ahmad menyerahkan secara simbolis 2000 Bantuan Paket Sembako Tahap II kepada masyarakat Kota Tanjungpinang, Rabu (19/11/2025). Penyerahan…

Flyer perpanjangan pemutihan pajak. Foto: Bapenda Kepri

Kepri

Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Diperpanjang

Kepri | Minggu, 16 November 2025 - 16:18 WIB

Minggu, 16 November 2025 - 16:18 WIB

INIKEPRI.COM – Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau resmi memperpanjang Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor Tahun 2025 hingga 15 Desember 2025. Keputusan ini diumumkan oleh Kepala…

Wagub Nyanyang Haris Pratamura didampingi Kepala BKD Kepri Yeny Trisia Isabella menyerahkan SK kepada perwakilan PPPK Paruh Waktu yang disejalankan dalam peringatan Hari Pahlawan di Kantor Gubernur, Dompak, Tanjungpinang. Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Kepri

1.499 PPPK Paruh Waktu Pemprov Kepri Terima SK

Kepri | Selasa, 11 November 2025 - 06:51 WIB

Selasa, 11 November 2025 - 06:51 WIB

INIKEPRI.COM – Sebanyak 1.499 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) paruh Waktu di lingkungan Pemprov Kepulauan Riau menerima surat keputusan (SK) yang diserahkan Wakil…

Gubernur Ansar Ahmad bersama Menko Infrawil Agus Harimurti Yudhoyono dan Menhub Dudy saat peresmian tiga infrastruktur perhubungan strategis Kepri di Kuala MAras, Letung, Kabupaten Anambas, Rabu (5/11/2025). Foto: INIKEPRI.COM/Humas Kementrian Perhubungan RI

Anambas

Gubernur Ansar: “Letung Simpul Penting Pelayaran, Sedanau Pusat Perikanan dan Perdagangan”

Anambas | Kamis, 6 November 2025 - 06:59 WIB

Kamis, 6 November 2025 - 06:59 WIB

INIKEPRI.COM – Gubernur Kepri Ansar Ahmad menegaskan bahwa tiga infrastruktur perhubungan strategis yang diresmikan Menko Infrawil dan Menhub RI, Rabu (5/11/2025) di Kabupaten Kepulauan…

Penandatanganan komitmen bersama memperkuat integritas aparatur dan memperbaiki tata kelola pemerintahan daerah, di Aula Wan Seri Beni, Kantor Gubernur Kepri, Dompak, Selasa (14/10/2025). Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Kepri

Langkah Strategis Pemprov Kepri Mencegah Korupsi

Kepri | Rabu, 15 Oktober 2025 - 06:28 WIB

Rabu, 15 Oktober 2025 - 06:28 WIB

INIKEPRI.COM – Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau, sebagaimana disampaikan Gubernur Ansar Ahmad, telah melaksanakan sejumlah langkah strategis dalam memperkuat pencegahan korupsi. Di antaranya adalah peningkatan…

Gubernur Kepri Ansar Ahmad memimpin rapat persiapan kegiatan ADUJAK GenRe 2025 di Gedung Daerah, Tanjungpinang, Senin (13/10/2025) malam.  Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Kepri

500 Remaja dari Seluruh Indonesia Akan Berkumpul di Kepri, Ikuti ADUJAK GenRe 2025

Kepri | Selasa, 14 Oktober 2025 - 09:14 WIB

Selasa, 14 Oktober 2025 - 09:14 WIB

INIKEPRI.COM – Sebanyak 500 remaja dari berbagai daerah yang ada di Indonesia akan berkumpul di Tanjungpinang, Kepulauan Riau. Mereka akan mengikuti kegiatan Apresiasi Duta…

Pelepasan ekspor ayam hidup melalui jalur laut ke Singapura. Senin (6/10/2025). Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Kepri

Pertama di ASIA, Gubernur Ansar Lepas Ekspor Perdana Ayam Hidup ke Singapura Lewat Jalur Laut

Kepri | Selasa, 7 Oktober 2025 - 06:36 WIB

Selasa, 7 Oktober 2025 - 06:36 WIB

INIKEPRI.COM – Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad, Senin (6/10/2025) sore melepas ekspor ayam hidup ke Singapura melalui jalur laut. Ekspor oleh PT Indojaya Agrinusa…

Gubernur Ansar bersama Wagub Nyanyang berfoto bersama penerima manfaat bantuan dan insentif dari Pemerintah Provinsi Kepri untuk warga Batam, di Ballroom Restoran Golden Prawn, Bengkong, Batam, Jumat (26/9/2025). Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Batam

Gubernur Ansar Serahkan Bantuan untuk Warga Batam, dari UMKM hingga Beasiswa

Batam | Sabtu, 27 September 2025 - 08:54 WIB

Sabtu, 27 September 2025 - 08:54 WIB

INIKEPRI.COM – Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad kembali menyerahkan bantuan dan insentif Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau kepada masyarakat Kota Batam, Jumat (26/9/2025). Penyerahan dilaksanakan…

Gubernur Ansar berbincang dengan Lisa Podolny, Konsul Amerika Serikat untuk Wilayah Sumatera di acara Welcome Reception kawasan Harborbay Batam, Senin (22/9/2025) malam. Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Batam

Gubernur Kepri Dorong Perluasan Kerjasama dengan Amerika Serikat

Batam | Kamis, 25 September 2025 - 08:08 WIB

Kamis, 25 September 2025 - 08:08 WIB

INIKEPRI.COM – Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad mendorong terciptanya perluasan kerjasama dengan Negeri Paman Sam, Amerika Serikat. Keinginan itu disampaikan Ansar kepada Konsul Amerika…

Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad menyerahkan piagam penghargaan kepada H. Laode Saman atas partisipasinya dalam mendukung pemerintah provinsi di bidang pendidikan, pada peringatan Hari Jadi Kepri ke-23 di Gedung Daerah, Tanjungpinang, Rabu (24/9/2025). Foto: INIKEPRI.COM

Tg. Pinang

Hari Jadi Kepri ke-23, Haji Laode Saman Dianugerahi Penghargaan Atas Dedikasi di Dunia Pendidikan

Tg. Pinang | Rabu, 24 September 2025 - 10:04 WIB

Rabu, 24 September 2025 - 10:04 WIB

INIKEPRI.COM – Perayaan Hari Jadi Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) ke-23 tahun ini menghadirkan momen penuh makna. Di sela rangkaian acara resmi yang digelar di…

Gubernur Kepulauan Riau H Ansar Ahmad membuka kegiatan Safari Haji yang diselenggarakan oleh Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) bersama Bank Riau Kepri Syariah (BRKS) di Aula Wan Seri Beni, Tanjungpinang, Senin (22/9/2025). Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Kepri

Ansar Tekankan Pentingnya Pengelolaan dana Haji yang Aman, Produktif dan Bermanfaat bagi Umat

Kepri | Selasa, 23 September 2025 - 08:17 WIB

Selasa, 23 September 2025 - 08:17 WIB

INIKEPRI.COM – Gubernur Kepulauan Riau H Ansar Ahmad membuka kegiatan Safari Haji yang diselenggarakan oleh Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) bersama Bank Riau Kepri…

Gubernur Ansar Ahmad menyampaikan sambutan pada Pertemuan Regional Korp Regional KAHMI se Sumatera dihelat di Swissbell Hotel, Harbourbay, Batam, Sabtu (20/9/2025). Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Batam

Gubernur Ansar Paparkan Konsep Permata Biru Ekonomi Gerbang Utara Indonesia di Pertemuan Korps Regional KAHMI se-Sumatera

Batam | Senin, 22 September 2025 - 06:14 WIB

Senin, 22 September 2025 - 06:14 WIB

INIKEPRI.COM – Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad menghadiri Pertemuan Regional Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) se-Sumatera yang digelar di Swiss-Belhotel Harbourbay, Batam, Sabtu…

Gubernur Kepri Ansar Ahmad memberikan keterangan pers usai melaksanakan gelar wicara (talkshow) di RRI Tanjungpinang, Rabu (17/9/2025). Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Kepri

Gubernur Ansar Kembali Tegaskan: “Gurindam Dua Belas Tetap Gratis”

Kepri | Kamis, 18 September 2025 - 06:10 WIB

Kamis, 18 September 2025 - 06:10 WIB

INIKEPRI.COM – Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad menegaskan isu yang menyebutkan kawasan Gurindam Dua Belas dilelang sepenuhnya ke pihak swasta adalah tidak benar. Ia…

Sekdaprov Kepri Adi Prihantara memimpin rapat persiapan Peringatan Hari Jadi Provinsi Kepri ke-23, Selasa (16/9/2025). Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Kepri

Pemprov Kepulauan Riau Siapkan Empat Agenda Peringatan Hari Jadi Provinsi Kepri ke-23

Kepri | Rabu, 17 September 2025 - 07:49 WIB

Rabu, 17 September 2025 - 07:49 WIB

INIKEPRI.COM – Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau mempersiapkan empat agenda utama peringatan Hari Jadi Provinsi Kepri ke-23, pada 24 September 2025 mendatang. Keempat agenda dimaksud…

Tg. Pinang

Ribuan Peserta Ramaikan PLN Mobile Fun Run 2025

Tg. Pinang | Senin, 15 September 2025 - 07:40 WIB

Senin, 15 September 2025 - 07:40 WIB

INIKEPRI.COM – Suasana Minggu (14/9) pagi di Tanjungpinang dipenuhi antusiasme ribuan peserta yang mengikuti PLN Mobile Fun Run 2025. Ajang olahraga sekaligus hiburan ini…

Desain rencana kerjasama pemanfaatan (KSP) Kawasan Gurindam 12. Foto: Dinas PUPP Kepri

Tg. Pinang

Soal Rencana Lelang Taman Gurindam 12, Kadis PUPP: “Seluruh Biaya Pembangunan oleh Swasta, Pengawasan oleh OPD Teknis”

Tg. Pinang | Minggu, 14 September 2025 - 10:09 WIB

Minggu, 14 September 2025 - 10:09 WIB

INIKEPRI.COM – Soal rencana lelang pengelolaan sebagian kawasan Taman Gurindam 12 Tanjungpinang, Kepala Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang dan Pertanahan (PUPP) Kepri, Rodi Yantari…

Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad saat mengikuti rapat pemenuhan kebutuhan tenaga dokter spesialis dan subspesialis di daerah bersama Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan. Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Kepri

Anak Tempatan Jadi Andalan, Ansar Cari Solusi Kekurangan Dokter Spesialis di Kepri

Kepri | Jumat, 12 September 2025 - 06:51 WIB

Jumat, 12 September 2025 - 06:51 WIB

INIKEPRI.COM – Menghadapi keterbatasan dokter spesialis di Kepri, Gubernur H. Ansar Ahmad menaruh harapan besar pada peran pemerintah pusat. Ia mendorong sinkronisasi kebijakan agar…

Wagub Kepri Nyanyang Haris Pratamura menerima kunjungan PT Prabu Pratama guna membahas peluang investasi di Bintan. Foto: INIKEPRI.COM/KepriProv

Batam

Pemprov Kepri Buka Peluang Investasi di Bintan, Dorong Pertumbuhan Ekonomi

Batam | Rabu, 10 September 2025 - 08:06 WIB

Rabu, 10 September 2025 - 08:06 WIB

INIKEPRI.COM – Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) membuka peluang masuknya investasi baru di Kabupaten Bintan. Hal itu terungkap dalam rapat audiensi yang dipimpin Wakil…