Kemlu: Ada 1.604 WNI di Luar Negeri Sembuh dari Covid-19

- Admin

Rabu, 7 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Luar Negeri, Retno Marsudi (ist)

Menteri Luar Negeri, Retno Marsudi (ist)

Batam, inikepri.com – Kementerian Luar Negeri (Kemlu) menyatakan terdapat 1.604 warga Negara Indonesia (WNI) di luar negeri yang terinfeksi virus Corona (Covid-19).

Hal tersebut disampaikan Kemlu melalui akun Twitter @Kemlu_RI pada Rabu (07/10/2020).

Menurut Kemlu, terdapat 2 pasien WNI di luar negeri yang sembuh dari Corona sehingga total angka kesembuhan menjadi 1.143.

“Tambahan WNI terkonfirmasi Covid-19 di Arab Saudi, sembuh di Kuwait, meninggal di Arab Saudi. Total WNI terkonfirmasi di luar negeri adalah 1.604: 1.143 sembuh, 148 meninggal, dan 313 dalam perawatan,” tulis Kemlu.

Rincian kasus WNI positif Covid-19 di luar negeri:

1.Aljazair: 3 WNI (stabil)

2. Amerika Serikat: 104 WNI (78 sembuh, 7 stabil, 19 meninggal)

3. Arab Saudi: 258 WNI (55 sembuh, 105 stabil, 98 meninggal)

Baca Juga :  Satgas COVID-19: Kepri Alami Kenaikan Kasus dalam Sebulan

4. Australia: 3 WNI (sembuh)

5. Azerbaijan: 1 WNI (sembuh)

6. Bahrain: 1 WNI (sembuh)

7. Bahama: 1 WNI (stabil)

8. Bangladesh: 1 WNI (stabil)

9. Belanda: 9 WNI (5 sembuh, 4 meninggal)

10. Belgia: 5 WNI (4 sembuh, 1 stabil)

11. Brunei Darussalam: 6 WNI (5 sembuh, 1 stabil)

12. Ceko: 4 WNI (stabil)

13. Chile: 1 WNI (stabil)

14. Ekuador: 1 WNI (sembuh)

15. Ethiopia: 5 WNI (4 sembuh, 1 stabil)

16. Filipina: 31 WNI (29 sembuh, 2 stabil)

17. Finlandia: 1 WNI (sembuh)

18. Ghana: 1 WNI (meninggal dunia)

19. Hong Kong (RRT): 88 WNI (85 sembuh, 3 stabil)

20. India: 75 WNI (sembuh)

21. Inggris: 22 WNI (17 sembuh, 2 stabil, 3 meninggal)

22. Irlandia: 1 WNI (sembuh)

23. Italia: 3 WNI (sembuh)

24. Jepang : 3 WNI (2 sembuh, 1 stabil)

25. Jerman: 12 WNI (7 sembuh, 4 stabil, 1 meninggal)

Baca Juga :  Presiden: Benahi Regulasi yang Tumpang Tindih

26. Kamboja: 4 WNI (2 sembuh, 2 stabil)

27. Kazakhstan: 2 WNI (1 sembuh, 1 stabil)

28. Korea Selatan: 36 WNI (32 sembuh, 4 stabil)

29. Uzbekistan: 14 WNI (13 sembuh, 1 stabil)

30. Suriname: 2 WNI (sembuh)

31. Timor Leste: 2 WNI (1 sembuh, 1 stabil)

32. Kuwait: 128 WNI (123 sembuh, 2 stabil, 3 meninggal)

33. Kanada: 6 WNI (3 sembuh, 3 stabil)

34. Lebanon: 1 WNI (stabil)

35. Madagaskar: 1 WNI (stabil)

36. Makau (Cina): 3 WNI (sembuh)

37. Makedonia Utara: 1 WNI (sembuh)

38. Maladewa: 9 WNI (7 sembuh, 1 stabil, 1 meninggal)

39. Malaysia: 168 WNI (52 sembuh, 114 stabil, 2 meninggal)

40. Meksiko: 2 WNI (1 sembuh, 1 stabil)

41. Mesir: 11 WNI (sembuh)

42. Mozambik: 1 WNI (stabil)

43. Nigeria: 2 WNI (sembuh)

44. Oman: 4 WNI (2 sembuh, 2 stabil)

45. Pakistan: 33 WNI (sembuh)

Baca Juga :  Januari 2021 Sekolah Tatap Muka Dimulai, Pemerintah Siapkan Alternatif Ini

46. Prancis: 4 WNI (3 sembuh, 1 stabil)

47. UEA: 63 WNI (56 sembuh, 2 stabil, 5 meninggal)

48. Qatar: 145 WNI (139 sembuh, 5 stabil, 1 meninggal)

49. Rusia: 22 WNI (20 sembuh, 2 stabil)

50. Singapura: 57 WNI (47 sembuh, 8 stabil, 2 meninggal)

51. Spanyol: 13 WNI (sembuh)

52. Sudan: 18 WNI (6 sembuh, 12 stabil)

53. Swedia: 1 WNI (stabil)

54. Taiwan: 4 WNI (sembuh)

55. Thailand: 1 WNI (sembuh)

56. Turki: 12 WNI (9 sembuh, 1 stabil, 2 meninggal)

57. Vatikan: 8 WNI (sembuh)

58. Vietnam: 1 WNI (stabil)

59. Kapal pesiar: 185 WNI (170 sembuh, 9 stabil, 6 meninggal)

Sebelumnya, Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi menyatakan bahwa uji klinis vaksin Covid-19 yang sedang berlangsung di Fakultas Kedokteran, Universitas Pajajaran, berjalan dengan lancar. (ER)

Berita Terkait

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan
Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru
Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi
Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui
Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas
Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang Terjaring OTT KPK Bersama 9 Orang Lainnya
Endipat Sentil Kinerja Komdigi, Tegaskan Kritik Bukan Ditujukan kepada Relawan
PPPK BGN 2025 Resmi Dibuka, Begini Tata Cara dan Syarat Lengkap Pendaftarannya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 10:58 WIB

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan

Sabtu, 3 Januari 2026 - 08:54 WIB

Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru

Jumat, 26 Desember 2025 - 10:19 WIB

Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi

Rabu, 24 Desember 2025 - 10:17 WIB

Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui

Senin, 22 Desember 2025 - 17:30 WIB

Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB