INIKEPRI.COM – Komjen Listyo Sigit Prabowo mulus dalam uji kelayanan dan kepantasan Komisi III untuk menuju jabatan Kapolri. Menurut jadwal, Presiden Jokowi bakal melantik Komjen Sigit menjadi Kapolri pada Jumat 22 Januari 2021. Mutasi besar jenderal bakal terjadi.
Tugas pertama Listiyo Sigit Prabowo setelah dilantik Presiden Jokowi menjadi Kapolri sudah menunggu.
Indonesia Police Watch (IPW) mengatakan tugas pertama Kapolri Sigit to yaitu langsung menggerakkan gerbong mutasi besar di tubuh kepolisian.
Mutasi Besar Jenderal
Komentar