Idul Adha 2022 Pemerintah-Muhammadiyah Beda, MUI Beri Imbauan Begini

- Admin

Kamis, 30 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi. Foto: Istimewa

Ilustrasi. Foto: Istimewa

Terkait perbedaan penetapan awal Zulhijah, Jaidi mengimbau masyarakat agar bersama-sama saling membantu fakir miskin dan duafa. Jaidi juga mengimbau masyarakat agar mengambil inti dari Idul Adha dan tidak berfokus pada perbedaan waktu.

Baca Juga :  Berkurban 404 Hewan Kurban Hingga Palestina, Putra Siregar Sukses Pecahkan Rekor MURI

“Saudara-saudara sekalian, intinya kami mengimbau semangat Idul Adha, semangat hari raya kurban, inilah yang harus kita betul-betul wujudkan dalam kehidupan kita. Saudara-saudara kita fakir miskin menanti uluran tangan kita, saudara-saudara kita yang duafa menanti uluran tangan kita, marilah kita berlomba-lomba dari tanggal 1 Zulhijah sampai Hari Raya Idul Adha perbanyaklah amal saleh, sedekah, perbuatan-perbuatan baik diantaranya puasa, berzikir, bertasbih, dan melaksanakan amal kebaikan lain,” pungkasnya. (RP/DETIKCOM)

Berita Terkait

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan
Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru
Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi
Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui
Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas
Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang Terjaring OTT KPK Bersama 9 Orang Lainnya
Endipat Sentil Kinerja Komdigi, Tegaskan Kritik Bukan Ditujukan kepada Relawan
PPPK BGN 2025 Resmi Dibuka, Begini Tata Cara dan Syarat Lengkap Pendaftarannya
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 10:58 WIB

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan

Sabtu, 3 Januari 2026 - 08:54 WIB

Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru

Jumat, 26 Desember 2025 - 10:19 WIB

Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi

Rabu, 24 Desember 2025 - 10:17 WIB

Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui

Senin, 22 Desember 2025 - 17:30 WIB

Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas

Berita Terbaru