Begini Respon Mabes Polri Terkait Bursa Calon Kapolri Baru Versi IPW

- Admin

Jumat, 13 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi (ist)

Ilustrasi (ist)

INIKEPRI.COM – Indonesia Police Watch (IPW) baru saja mengeluarkan daftar nama bursa calon Kapolri versi mereka. Lantas bagaimana respons Mabes Polri mendengar isu tersebut?

Karo Penmas Divisi Humas Mabes Polri, Brigjen Pol Awi Setiyono mengatakan pihaknya menghormati pendapat berbagai pihak eksternal Polri mengenai bursa calon Kapolri pengganti Jenderal Idham Azis. Birgjen Awi tidak mempermasalahkan prihal bursa tersebut.

Baca Juga :  Patroli Laut Terpadu Bea Cukai Siap Amankan Wilayah Perairan Indonesia

“Terkait bursa calon Kapolri tentunya kami sangat menghormati pendapat dari rekan-rekan diluar Polri mengkait-kaitkan bursa Kapolri,” kata Brigjen Awi di Mabes Polri, Jakarta, Kamis (12/11/2020).

Karo Penmas Divisi Humas Mabes Polri, Brigjen Pol Awi Setiyono (ist)

Awi menyebut sikap Mabes Polri sendiri tetap menunggu keputusan resmi dari Presiden Joko Widodo. Sebab, Awi menyebut penunjukan Kapolri merupakan hak dari Presiden Jokowi.

Baca Juga :  Cadangan Minyak Indonesia akan Habis dalam 9,5 Tahun Lagi

“Kembali lagi, Mabes Polri sangat menghormati terkait dengan keputusan penunjukan Kapolri merupakan hak preogratif Presiden Indonesia. Kita sama-sama tunggu bagaimana keputusannya nanti dari pada presiden ya,” ungkap Awi.

Seperti diketahui, IPW kembali menggelontorkan daftar nama calon Kapolri versi pihaknya. Nama-nama itu diriset oleh IPW berdasarkan potensi jenderal polisi yang akan pensiun dan naik pangkat ke pangkat Irjen maupun Komjen.

Baca Juga :  Listyo Hapus Tilang, Lalu Motor Bodong dan Tidak Ada SIM Bagaimana?

IPW menilai jenderal-jenderal polisi yang berbintang dua atau tiga itu layak masuk ke bursa calon Kapolri. Nama Kapolda Metro Jaya, Kapolda Jawa Tengah hingga Kapolda Jawa Timur masuk dalam bursa calon Kapolri versi IPW. (ER/Indozone)

Berita Terkait

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan
Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru
Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi
Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui
Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas
Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang Terjaring OTT KPK Bersama 9 Orang Lainnya
Endipat Sentil Kinerja Komdigi, Tegaskan Kritik Bukan Ditujukan kepada Relawan
PPPK BGN 2025 Resmi Dibuka, Begini Tata Cara dan Syarat Lengkap Pendaftarannya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 10:58 WIB

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan

Sabtu, 3 Januari 2026 - 08:54 WIB

Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru

Jumat, 26 Desember 2025 - 10:19 WIB

Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi

Rabu, 24 Desember 2025 - 10:17 WIB

Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui

Senin, 22 Desember 2025 - 17:30 WIB

Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB