Bagi Stanis, untuk menjadi ajudan Presiden Jokowi saja, tidaklah main-main. Karena Listyo Sigit harus melewati proses seleksi yang sangat ketat.
Bayangkan dalam satu periode, hanya terpilih beberapa saja. Dia kemudian terpilih di antara ratusan ribu Polisi dan TNI. Dari sana, sudah menunjukkan jika Listyo adalah orang yang memiliki kemampuan yang mumpuni di atas rata-rata, termasuk kepribadiannya juga.
“Seleksi jadi ajudan sangat ketat, dari satu matra satu. Semua latar belakang keluarga, profiling, juga pasti dipantau sangat ketat,” katanya.
Maka itu, wajar jika Presiden Jokowi menunjuknya sebagai calon kapolri tunggal, berbekal kepercayaan dan segudang prestasinya selama ini. Listyo Sigit juga tercatat pernah menjabat sebagai Kapolda Banten, dan Kadiv Propam.
Rangkaian pengalaman yang cukup lengkap ini tentu menjadi poin tersendiri baginya untuk memimpin Polri ke depan.
Cerdik Meredam Suasana
Halaman : 1 2 3 4 Selanjutnya

















