Tak Sepakat Holywings Ditutup, Felix Siauw: yang Harusnya Ditutup Itu…

- Admin

Kamis, 30 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ustaz Felix Siauw. Foto: istimewa

Ustaz Felix Siauw. Foto: istimewa

INIKEPRI.COM – Pemerintah Provinsi DKI Jakarta secara resmi telah mencabut izin usaha kelab ternama Holywings.

Ustaz Felix Siauw turut memberikan komentarnya mengenai pencabutan izin usaha Holywings tersebut.

Permasalahan intinya, kata Felix Siauw, bukan lah dari pada Holywingsnya melainkan barang yang diperjual belikan pihak Holywings.

BACA JUGA:

Holywings di Jakarta Diperbolehkan Beroperasi Lagi, tapi Wajib Lengkapi Izin Penjualan Miras

Baca Juga :  Holywings di Jakarta Diperbolehkan Beroperasi Lagi, tapi Wajib Lengkapi Izin Penjualan Miras

Selain Batam dan Manado, 36 Outlet Holywings se-Indonesia Tutup

“Saya juga gak sepakat kalau seandainya holywings ditutup,” ujarnya.

“Kenapa? Karena masalahnya bukan itu, yang harusnya ditutup yang lebih besar, khamrnya yang dilarang, mirasnya yang dilarang,” sambungnya.

BACA JUGA:

Felix Siauw Serukan Khilafah Lewat HTI, Denny Siregar: Kebongkar Semua!

Baca Juga :  12 Outlet Holywings Dicabut Izinnya oleh Pemprov DKI, Karena Hal Ini

Apakah Saya Mengusung Khilafah? Felix Siauw : Bisa Disederhanakan Iya

Lebih lanjut, dirinya menyetujui keputusan Anies Baswedan untuk menutup peredaran miras bukan menutup Holywings.

“Harusnya yang ditutup peredaran miras, berarti saya mendukung Pak Anies untuk menutup peredaran miras,” katanya.

Felix Siauw juga menyinggung ribuan karyawan Holywings, Ia mengusulkan agar Holywings menjual hal lainnya selain miras.

Baca Juga :  Begini Kondisi Terkini Pasien COVID-19 Pertama di Indonesia

“3000 karyawan saya dari tadi mikirin loh. Holywings kan banyak tuh, 44 cabang, kan bisa jualan air, bisa jualan susu kedelai, bajigur, disebarkan diseluruh Indonesia kan dapet untung juga,” ucapnya.

Cuplikan tanggapan Felix Siauw diunggah kembali oleh salah satu akun TikTok @suryahussein, dan mendapatkan banyak komentar netizen.

KOMENTAR NETIZEN

Berita Terkait

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan
Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru
Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi
Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui
Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas
Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang Terjaring OTT KPK Bersama 9 Orang Lainnya
Endipat Sentil Kinerja Komdigi, Tegaskan Kritik Bukan Ditujukan kepada Relawan
PPPK BGN 2025 Resmi Dibuka, Begini Tata Cara dan Syarat Lengkap Pendaftarannya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 10:58 WIB

Puasa 2026 Segera Tiba, Siswa Dapat Libur Tiga Hari di Awal Ramadan

Sabtu, 3 Januari 2026 - 08:54 WIB

Polri Mulai Berlakukan KUHP dan KUHAP Baru, Penegakan Hukum Masuki Babak Baru

Jumat, 26 Desember 2025 - 10:19 WIB

Cara Cek Hasil Nilai TKA Kemendikdasmen 2025, Lengkap dan Resmi

Rabu, 24 Desember 2025 - 10:17 WIB

Mulai Januari 2026, Sebut Teman ‘Anjing’ Bisa Berujung Bui

Senin, 22 Desember 2025 - 17:30 WIB

Hakim PN Batam Dipecat Tidak Hormat, Terbukti Selingkuh dengan Anggota Ormas

Berita Terbaru

TNI berhasil menyelesaikan pembangunan dua jembatan Bailey di kawasan Jamur Ujung, Kabupaten Bener Meriah, yang berada pada ruas jalan strategis Bireuen – Bener Meriah – Takengon. Foto: TNI AD

Daerah

TNI AD Rampungkan Dua Jembatan Bailey di Bener Meriah

Selasa, 13 Jan 2026 - 14:14 WIB